Monday, April 30, 2012

Suatu siang di Kampung Ampel Surabaya. (Foto: Dofont)
Bagi penulis, tidak ada yang lebih membahagiakan selain buku kita dibeli, dibaca, dan akhirnya bermanfaat bagi orang. Saat di-tag seorang teman dari Kuala Lumpur pada foto ini, hati saya tentram sekali.  Dua orang tengah menyibak keramaian Kampung Ampel, dan salah satunya memegang buku panduan "Travelicious Surabaya-Malang-Madura" yang merupakan buku ke empat saya. Foto ini obat mujarab bagi saya,dari beberapa hujatan dari pengarang perjalanan lain, institusi, dan orang yang tidak suka guide books atau khususnya buku-buku saya. Melegakan. Melihat foto ini, semangat menulis saya dan berbagi kisah traveling malah menjadi-menjadi. Fokus saya akan sangat jelas, traveling, menulis, berbagi kepada Anda, dan tujuan akhirnya adalah semoga semua yang saya bagi berguna bagi Anda. 

Regards,

A

5 comments:

dofont said...

ahahaha jepretanku itu mas, iya mas bukunya sangatlah membantu banyak ngetrip kita sekluarga kemaren, persis dari malang trus ke surabaya, dari tempat tujuan sampai penginapannya, makasih mas ary semoga tetap semangat menulisnya....
salam

Ariy said...

makasih...hahaha...iya, kemarin sempat ngobrol sama Hamka Kecil. Jebul ini potomu ya? baiklah minta izin lagi, segera dipasang kreditnya :) Makaasihhh bosss

dofont said...

haha udah gak payah mas, biar gitu aja, gpp kok...ehe

agustinriosteris said...

paling senang bagi pimred 'abal" adalah ada penulis hebat yg mau mendonasikan tulisan ke majalahnya hahhahha

nice photo

trus bikin buku..supaya orang2 mau melangkah keluar

Ariy said...

hahaha...Pak Pimred, saya lupa belum kasih email. Ini saya email sekarang yak :)